TAHUN BARU ??? ... APANYA YANG BARU ???


.
Ustadz DR. Syafiq Basalamah, MA, حفظه الله تعالى
.
Akhi, Ukhti...
.
TAHUN BARU
.
Ada apa sebenarnya dengan tahun baru ?
.
Untuk siapakah tahun baru?
Emangnya apanya yang baru?
.
Sering kali terjadi pembodohan publik. Sesuatu yang buruk akan dianggap baik dengan propaganda yang tiada henti (PENCITRAAN).
Sehingga terbentuklah opini publik bahwa itu adalah hal yang baik
.
Begitu pula dengan tahun baru…
.
COBA KAU GUNAKAN AKAL SEHATMU.
.
Ingatlah bahwa tidak ada yang baru.
.
Tempat kerjamu tetap yang lama.
.
Tempat sekolahmu juga sama.
.
Istri atau suami kita juga tidak baru.
.
Anak-anakmu juga masih yang lama.
.
Rumahmu juga tetap yang dahulu.
.
Teman-teman dan sohib juga sama.
.
Gajimu juga tetap.
.
TERUS APANYA YANG BARU?
.
Sebagian umat islam turut dalam perayaan tahun baru dengan berbagai cara.
.
Ada yang tenggelam dalam acara-acara tidak berguna.
.
Ada yang menggunakannya untuk bermuhasabah.
.
Ada yang berkumpul berdoa dan berdzikir.
.
Ketahuilah…
pada malam tahun baru itu tidak ada peristiwa apapun, sehingga kau harus bersikap atau bertindak.
.
Tidak ada yang istimewa, tidak padamu, tidak pada negaramu, tidak pada keluargamu.
.
TIDAK ADA APA-APA PADA MALAM TAHUN BARU
.
LAA SYAI-I…
.
Kita saja yang tertipu OLEH MEDIA
.
Laluilah malam tahun baru seperti seorang petani muslim di lereng gunung merapi.
.
Setelah shalat isya’ ia bersiap-siap untuk tidur.
.
Ia berwudu’ seperti hendak shalat.
.
Lalu ia membaca doa dan wirid sebelum tidur.
.
Lalu ia bangun sebelum subuh untuk mengambil bagian rizkinya dari shalat malam.
.
Dan Ketika adzan subuh dikumandangkan ia berangkat ke rumah Allah.
.
Dan kemudian ia memulai aktivitasnya dengan biasa.
.
KARENA PADA MALAM TAHUN BARU MEMANG TIDAK ADA PERISTIWA APA-APA.
.
Orang yang cerdas adalah orang yang berusaha untuk berada di depan dan tidak mau menjadi ekor, dia menjadi dirinya sendiri.
.
Maka kau Jangan menjadi ekor karena tugas ekor itu menutupi aib dan kotoran serta mengusir serangga.
.
Sudah saatnya yang mengaku Islam untuk kembali kepada ISLAM.
.
🌐 Sumber: http://bbg-alilmu.com

Related

Merayakan Tahun Baru 5133176164812064597

Posting Komentar

1 komentar

memedbro mengatakan...

sip bro... Izin sheryo

Recent

Recent Posts Widget

Arsip

Entri yang Diunggulkan

Kemunculan Al Mahdi - Ust Zulkifli Muhammad Ali, Lc

Gambar Ilustrasi Kajian Khusus Masjid Raya Bintaro Jaya @16 Januari 2016 Kemunculan Al Mahdi Ust Zulkifli Muhammad Ali, Lc K...

Hot in week

Tayangan Laman

item