JPO.Pasar.Minggu, Roboh...
https://bariqunnury.blogspot.com/2016/09/jpopasarminggu-roboh.html
[24/9 16:58] IKAPALAM JUANDA: Pada hari sabtu tanggal 24 september 2016 pukul 15.07 wib telah terjadi musibah roboh/ambruk Jembatan penyeberangan orang (JPO) Robinson dan Stasiun Pasar minggu bertempat di jl raya Pasar minggu , jakarta selatan.
Sehubungan dg hal tsb dapat dilaporkan sbb :
1. Sekitar pukul 15.07 wib JPO Robinson menuju stasiun pasar minggu roboh diakibatkan oleh guyuran air hujan yg lebat disertai angin kencang sehingga mengakibatkan roboh.
2. Data mobil yg tertimpa JPO sebuah mobil APV warna silver dengan nomor mobil B 1187 PFC , identitas pengemudi mobil yg tertimpa jpo ,
- Nama : bpk Rosidin
- TTL : Majalengka 11-2-1965 ,
- Agama : Islam
- Pekerjaan : Wiraswasta
- Alamat : Jl bungur besar 16/6 rt 03/1 kemayoran , Jakarta pusat.
3. Jumlah korban ada 9 orang dilarikan ke Rumah sakit Siaga , pejaten barat , pasar minggu , jakarta selatan , menurut informasi awal ada 3 orang yg meninggal dunia , dua laki laki dan satu perempuan.
Kasus selanjutnya ditangani Polsek pasar minggu , babinsa koramil pasar minggu , damkar dan Aparat kecamatan pasar minggu.
Ada perkembangan dilaporkan pada kesempatan pertama.
Demikian , ump.
[24/9 16:58] IKAPALAM JUANDA: Data identitas Korban 5 orang yang dibw k Rs.Siaga dgn data sbb :
1.Lilis Lestari Pancawati, Islam, Pek.Swasta,perempuan, alamat. Jl.Sono Keling Rt.2/11 Kel.Sukmajaya Depok. ( Meninggal Dunia) .
2. Mr.X ( tdk ada Identitas) Umur sekitar 8thn,perempuan ( Meninggal Dunia)
3. Mr.X ( tdk ada Indentitas) Umur Sekitar 4 thn laki2 ( Kritis) di bawa k Rs.fatmawati.
4. Didi, laki2, umur sekitar 18 th, alamat. Serang Banten. ( Luka berat) .
5. Ahlan, laki2, Umur sekitar 15 thn,alamat. Kmpg Jawa Ps.Minggu Jak-Sel. ( Luka patah )
Demikian tks
Posting Komentar